BUKU: THE ART OF TRAINING AND DEVELOPMENT (9 VOL)
Bagaimana menyelenggarakan Diklat yang sukses dan menyenangkan. Buku The Art Of Training And Development ini sangat berguna bagi Profesional, Manager Line, Personalia dan siapa saja yang berhubungan dengan pelatihan dan pengembangan.
BUKU THE ART OF TRAINING Vol I: EFEKTIVE PLANNING ( Perencanaan Efektif )
Pengarang: Leslie Rae – 295 Halaman
Buku ini mengupas tahapan-tahapan yang diperlukan ke dalam perencanaan dan bagaimana merancang proses untuk mempersiapkan program pelatihan dan pengembangan. Sistematika buku ini sebagai berikut :
- Perencanaan dan perancanaan program pelatihan dan pengembangan peserta pelatihan dan tujuan pelatihan.
- Perencanaan dan perancangan on-the-job training dan pengembangan
- Perencanaan dan perancangan off-the-job training dan pengembangan
- Perencanaan evaluasi pelatihan dan pengembangan
BUKU THE ART OF TRAINING Vol II: COACHING FOR CHANGE ( Peran pelatih dalam Perubahan Manusia dan Organisasi )
Pengarang: Kaye Thome – 175 Halaman
Buku yang secara gamblang mengupas bagaimana pendidikan dan pelatihan yang dirancang dan diselenggarakan secara efektif akan mengubah manusia dan organisasi ke arah yang positif.
BUKU THE ART OF TRAINING Vol III: COMPETENCE – BASES ASSESMENT TECHNIQUES ( Teknik Penilaian Berbasis Kompetensi )
Pengarang: Shirley Fletcher – 119 Halaman
Teknik-teknik penilaian dan bagaimana menilai sesuai dengan basis kompetensinya, dapat menemukan dalam buku ini.
BUKU THE ART OF TRAINING Vol IV: USING PEOPLE SKILLS ( Mengelola Keterampilan Manusia )
Pengarang: Leslie Rae – 346 Halaman
Buku yang memaparkan tentang cara meningkatkan hubungan yang efektif berkaitan dengan manajemen, kepemimpinan dan bagaimana mengelola karyawan serta meningkatkan pengembangan, pelatihan dan ketrampilan bagi hubungan antarmanusia (people skill).
BUKU THE ART OF TRAINING Vol V: USING PRESENTATION (Menggunakan Teknik Presentasi dalam Pendidikan dan Pelatihan)
Pengarang: Leslie Rae – 284 Halaman
Presentasi semakin mendapat tempat yang istimewa karena semakin banyak orang dituntut untuk mempresentasikan ide-ide mereka,informasi dan sebagainya pada audiens yang juga semakin meluas. Buku Using Presentation mampu menjawab tantangan seperti diatas.
BUKU THE ART OF TRAINING Vol VI: USING EVALUATION (Cara Terbaik Mengevaluasi Pendidikan dan Latihan)
Pengarang: Leslie Rae – 317 Halaman
Inilah buku yang secara ;engkap menyajikan informasi dan materi mengenai validasi dan evaluasi dalam pendidikan dan pelatihan. Hasil evaluasi dapat dijadikan sebagai umpan balik bagi pendidikan dan latihan selanjutnya.
BUKU THE ART OF TRAINING Vol VII: USING ACTIVITIES (Melibatkan Pembelajaran secara Aktif dalam Pendidikan dan Latihan)
Pengarang: Leslie Rae – 289 Halaman
Bagaimana caranya agar materi yang disampaikan efektif dan tidak membosankan? Bagaimana aktivitas yang melibatkan pembelajaran yang disajikan dalam buku ini dapat langsung diterapkan. Metode ceramah dan mencecoki peserta, sering kurang efektif. Dengan melakukan sendiri, pembelajaran menemukan sendiri dan mengerti. Apa yang harus dilakukan, sajikan secara lengkap dalam buku ini.
BUKU THE ART OF TRAINING Vol VIII: USING TRAINING AIDS (Memaksimalkan Potensi Alat Bantu dalam Pendidikan dan Latihan)
Pengarang: Leslie Rae – 311 Halaman
Alat-alat adalah benda mati, yang hasilnya tergantung pada manusia di balik alat itu sebagai pengguna. Bagaimana memaksimalkan alat bantu dalam pendidikan dan latihan. Buku ini mengupas tuntas langkah demi langkah hinga menunjukan bagaimana cara menggunakannya dan apa efeknya.
BUKU THE ART OF TRAINING Vol IX: THE TRAINING MANAGER’S: A HANDBOOK (Buku Wajib bagi Para Manajer dalam Mengadakan Training)
Pengarang: Eddie Davis – 311 Halaman
Para manager yang hendak mengirim karyawan mengikuti Diklat, atau yang hendak menyelenggarakan Diklat sendiri , dapat membaca dan merancang sendiri model Diklat mana yang diinginkan. Buku ini tidak sekedar memberikan inspirasi tetapi juga menuntun anda langkah demi langkah bagaimana menyelenggarakan sebuah Diklat yang berhasil.
Informasi dan pemesanan Buku Ensiklopedia & Referensi dari Gramedia ini bisa anda dapatkan di cabang-cabang Gramedia Direct Selling terdekat atau klik “ Ketentuan Pemesanan Buku Ensiklopedia ”. Ensiklopedia Online . Melayani pengiriman seluruh Indonesia
Rabu, 08 April 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar